VISI.NEWS | KABUPATEN MAJALENGKA – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menikmati malam Minggu di Alun-alun Kabupaten Majalengka dengan bermain bola bersama anak-anak. Kehangatan Kang Emil –sapaan Ridwan Kamil– dan anak-anak Kabupaten Majalengka itu terjadi selepas kegiatan Safari Ramadan Tarawih Keliling (Tarling) di Masjid Agung Al-Imam. Setelah berkeliling Alun-alun Majalengka, Kang […]
RAGAM
VISI.NEWS | BANDUNG – Setiap orang pasti akan merasakan marah dan emosi pada kejadian yang tidak sesuai dengan harapannya. Tak jarang, karena semua hal dalam hidup tidak sesuai dengan keinginan, telah manjadikan orang-orang menjadi lebih mudah marah dan salah menumapahkan emosinya. Kemarahan merupakan manifestasi yang biasa, dan dapat terjadi pada […]
VISI.NEWS | KOTA BANDUNG – Sebanyak 106 anak yang mengikuti pelatihan vokasional di UPTD Panti Pemberdayaan Sosial Bina Remaja (PSBR) Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat sudah mendapatkan sertifikat kompetensi barista. Sertifikat itu menjadi bekal bagi anak yang membutuhkan perlindungan khusus untuk bekerja dan berkarier. Kepala Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat […]
VISI.NEWS | BALI – Dirjen Dukcapil Zudan Arif Fakrulloh resmi menutup Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) bertajuk “SIAK Terpusat: Layanan Adminduk Digital Dalam Genggaman” di Hotel Grand Hyaat, Bali, Selasa (10/2/2022). “Yang hadir di sini dan yang virtual kurang lebih semuanya 1000 orang. Ini luar biasa tiga hari penuh kita berada […]
VISI.NEWS | YOGYAKARTA – Terik matahari di Kota Yogyakarta tampak sedikit redup saat seratus umat Hindu mulai memasuki area Candi Prambanan, Yogyakarta, Jumat (11/2/2022). Siang ini, umat Hindu menggelar sembahyang bersama Angayubagia. Upacara ini merupakan bentuk ucapan syukur umat Hindu paska lahirnya Nota Kesepakatan Pemanfaatan Candi Prambanan, Candi Borobudur, Candi […]
VISINEWS | BANDUNG – Hari Pers Nasional (HPN) 2022 menjadi kesempatan penting bagi insan pers nasional untuk mempertegas peran dan fungsi media serta para pelakunya, baik jurnalis atau perusahaan media serta lembaga pewarta dalam menopang kemajuan bangsa. Bendahara Fraksi Golkar DPRD Jawa Barat (Jabar) Haji Kusnadi mengatakan, kehadiran insan pers […]
VISINEWS | BANDUNG – Prospek budidaya jamur kayu atau jamur tiram saat ini, merupakan salah satu pilihan guna meningkatkan perekonomian masyarakat, hasil budidaya jamur saat ini, diyakini dapat menggaet pasar lokal, nasional hingga internasional. Anggota DPRD Jawa Barat (Jabar) Haji Kusnadi mengatakan, budidaya jamur bisa menjadi lokomotif yang menguntungkan serta […]
VISINEWS | BANDUNG – Anggota DPRD Jawa Barat (Jabar) Reynaldi mendorong Pemkab Majalengka untuk terus melakukan penataan ruang kota dengan program prioritas pembangunan berbagai fasilitas ruang publik. Menurut anggota dewan dapil Subang, Sumedang dan Majalengka ini, yang terbaru, sejumlah ruang publik taman sejarah hingga masjid berbentuk unik mirip kelopak bunga […]
Segera bergabung dengan pemain-pemain gim untuk menikmati “gameplay” luar biasa dengan teknologi baru VISI.NEWS | SEOUL – Proyek terbaru dari pengembang dan penerbit gim asal Korea Selatan, Wemade Connect, “Dark Eden M on WEMIX” yang bergenre mobile MMORPG, telah membuka tahap praregistrasi di Google Play Store. Dengan realm versus realm […]
VISI.NEWS | BANDUNG – Nabi Muhammad SAW dikenal luas sebagai pribadi yang berakhlak mulia dan luhur. Akhlak tersebut tidak berubah meskipun dirinya mendapat perlakuan buruk dari orang lain. Bahkan ketika Rasulullah terus-menerus mendapat ancaman pembunuhan dari kaum kafir Quraisy. Ada banyak riwayat masyhur terkait keluhuran akhlak Nabi Muhammad ketika mendapat […]